haji malik. Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Metode Observasi

Keunggulan Metode Observasi
Metode observasi memiliki sejumlah keunggulan , di antaranya adalah :
a) Menyajikan media obyek secara nyata tanpa manipulasi
b) Mudah pelaksanaannya
c) Siswa akan merasa senang dan tertantang
d) Siswa akan memiliki motivasi dalam belajar

G. Kelemahan Metode Observasi
Metode observasi memiliki berbagai kelemahan di antaranya adalah :
a. Memerlukan waktu persiapan yang lama
b. Memerlukan biaya dan tenaga yang lebih besar dalam pelaksanaannya
c. Obyek yang diobservasi akan menjadi sangat kompleks ketika dikunjungi dan mengaburkan tujuan observasi.

H. Langkah-Langkah Melakukan observasi.
Ada tata cara atau langkah-langkah yang harus dilakukan dalam melakukan metode observasi diantanya ada lima:
a) Langkah pertama harus menentukan topic.
b) Yang kedua menentukan variable.
c) Langkah selanjutnya penentuan indicator, predictor dan item-item pernyataan.
d) Penentuan kriteria.
e) Penyusunan pedoman observasi.
f) Melakukan pelaksanaan. (wawancara).
g) Tahap yang terakhir adalah melakukan analisis data.


  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.